Windows Media Player

agungfirmansyah.wordpress.com

Assalamualaikum wr wb

Bismillahirrohamnirrohim,

Pingin cerito-cerito shithik rek.

Sudah lama tidak jalan-jalan di dunia blog, mampir sebentar di blognya temen. Dan, eh nemu sesuatu yang menarik. Apa itu? Jawabannya Windows Writer Live. Thanks to Wenny.

Windows Writer Live (WWL) membuat kita bisa nge-blog meskipun sedang offline. Gimana cara? Hmm…! Begini ceritanya…

Tak sedikit dari blogger yang fakir quota nge-net (pinjem istilah anehnya Wenny). Nah, untuk bisa “melampiaskan” hasrat nge-blog biasanya blogger ini menulis draft blog di notepad atau editor lainnya. Nah, terkadang konfigurasi data di editor-editor tersebut tidak selaras dengan konfigurasi data di hosting blog kita. Al hasil, tampilan tulisan di blog jadi tidak sesuai dengan keinginan. Nah, WWL adalah salah satu solusi untuk masalah ini.

windows-writer-live

Bila kita sedang offline, tulis saja draft kita di WWL. Perangkat ini juga menyediakan fitur attach file, upload image/gambar dan media lainnya. Setelah selesai, simpan draft tersebut. Lalu, saat online, kita tinggal buka draft via WWL, lalu publish ke blog kita. WWL secara otomatis menyimpan draft tersebut ke dalam settingan draft blog. Jadi, saat draft tersebut kita publish format draft tidak akan berubah, termasuk gambar dan attachement file yang lain, bahkan tampilan gambar jadi lebih bagus daripada gambar yang diupload langsung dengan wordpress.

Nah, lalu bagaimana menggunakan Windows Writer Live ini? Jangan-jangan bayar? Mengingat namanya ada embel-embel windows? Tenang saja pembaca yang budiman. WWL adalah salah satu software Microsoft yang gratis. Cara menggunakannya mudah kok. Coba-coba saja sendiri ya…

Download Windows Writer Live di sini. Ingin yang portable? Ada di sini. Mau baca apa saja fiturnya, lihat di sini. Selamat mencoba-coba. Bagi-bagi cerita hasilnya ya…

Wassalamualaikum wr wb.

Artikel yang Berhubungan



Terbangunya Tali Silaturahmi yang kokoh selalu didasari dengan komunikasi dan informasi yang selalu Lancar dan TERBARU jika setuju masukan email Konco disini:


Digg Technorati del.icio.us Stumbleupon Reddit Blinklist Furl Spurl Yahoo Simpy

4 comments:

Anonymous said...

Assalamualaikum wr wb
Salam sejahtera gawe awak dhewe kabeh.

Mas moderator, tlg editno tulisan iki. Aku lali durung nulis judul. Judule "Windows Media Player". Aku g iso ngedit dhewe soale.

Matur nuwon.
Wassalamualaikum wr wb

Anonymous said...

Assalamualaikum wr wb

To Om Admin,

Blog iki arep diisi tema2 jenis opo sih?

Opo bebas ae?

Matur nuwon.

Wis podo dadi pemimpin bangsa ta iki?
hehehe...

Ikasmanca Community said...

Yo mas bebas asal santun dan sing penting arek Smala Suroboyo

Suwun dan ditunggu tulisane yo rek

Ikasmanca Community said...

Yo mas bebas asal santun dan sing penting arek Smala Suroboyo

Suwun dan ditunggu tulisane yo rek

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x( =))

Post a Comment

 

©Copyright 2008 Blog Ikasmanca|powered by Blogger.com|o-om|Peluang Usaha